Daftar Job Fair Bulan Januari 2017

Daftar Job Fair Bulan Januari 2017...
Job Fair Bulan Januari  2017 - Bagi teman-teman yang sedang mencari pekerjaan, Job fair merupakan salah satu alternatif cara untuk mencari pekerjaan selain mengirimkan surat lamaran melalui email, pos atau melalui situs pencari kerja. 

Jobfair sendiri memiliki kelebihan selain dapat bertemu dengan SDM dari perusahaan yang sedang membuka lowongan sehingga kita dapat mengetahui informasi lebih dalam mengenai lowongan yang sedang dibutuhkan, juga tak jarang terdapat Walk In Interview. 

Seperti biasa, di setiap bulannya Rumah Lowongan memberikan update informasi Job Fair yang diadakan di beberapa kota besar di Indonesia seperti Jakarta, Bogor, Bandung, Bekasi, Surabaya, Depok, Tangerang, dan kota-kota lainnya.

Berikut ini merupakan daftar Jobfair/Bursa Kerja yang diselenggarakan pada bulan Januari 2017. 

Daftar Job Fair Bulan Januari 2017
  
09-10 Januari 2017 | Indonesia JOB FOR CAREER Surabaya | JX International Expo
11-12 Januari 2017 | JobFair Cibinong Mall | Cibinong Mall (Ex. ITC) Bogor
11-12 Januari 2017 | JOBFAIR BLOK M SQUARE | Blok M Square
13-14 Januari 2017 | Indonesia Career Expo | SMESCO Exhibition Hall Jakarta
13-14 Januari 2017 | Mega Career Expo Bandung | Sabuga Bandung
16-17 Januari 2017 | Pameran Lowongan Kerja Jakarta Timur | Lippo Plaza Kramat Jati
17-18 Januari 2017 | Jakarta Job For Career | Istora Senayan Jakarta
17-18 Januari 2017 | Job Fair Kampus Untirta | Kampus UNTIRTA Cilegon
17-19 Januari 2017 | JOBFAIR BEKASI JUNCTION | Mall Bekasi Junction / Lottemart

Apakah kotamu ada di Daftar Job Fair Bulan Januari 2017?? Segera kunjungi Job Fair yang ada di kotamu, dan semoga Anda dapat menemukan pekerjaan yang cocok dengan kualifikasi Anda. 
Selalu kunjungi terus http://rumahlowongan.blogspot.com untuk mendapatkan update Job Fair di Seluruh Indonesia setiap bulannya.
Advertisement
PENTING!!!
Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan RUMAH LOWONGAN, kami hanya memberikan informasi dan tidak pernah memungut biaya apapun dari pencari kerja. Selalu kirimkan lamaran ke situs resmi penyedia kerja agar terhindar dari penipuan.

Tidak ada komentar